BERITA

Detail Berita

LDK (Latihan Dasar Kepemimpinan) OSIS SMAN 1 GERUNG

Rabu, 13 Oktober 2021 09:25 WIB
5502 |   -

Apa itu LDK OSIS? LDK adalah singkatan dari Latihan Dasar Kepemimpinan.  LDK OSIS dilaksanakan untuk tingkat SMP maupun SMA. LDK ini wajib diikuti oleh semua calon pengurus OSIS yang baru sebelum mereka bekerja dalam kepengurusan Organisasi Intra Sekolah tersebut. LDK menjadi syarat wajib bagi siswa yang akan masuk sebagai pengurus OSIS di sekolah. LDK dilaksanakan setiap tahun sekali saat masa kepengurusan OSIS akan berganti. Pengurus OSIS di sekolah memiliki masa bakti selama 1 tahun dan ketika masa kepengurusan berakhir maka akan dipilih yang baru. Nah, siswa yang terpilih menjadi pengurus OSIS tersebut harus lebih dulu mengikuti kegiatan dalam LDK sebelum bekerja sesuai tugasnya dalam struktur organisasi. Semoga dengan diadakannya LDK bagi para peserta didik SMAN 1 Gerung bisa menjadi bekal kedepannya dalam semua kegiatan sekolah. 


Komentar

×
Berhasil membuat Komentar
×
Komentar anda masih dalam tahap moderator
1000
Karakter tersisa
Belum ada komentar.

Jadilah yang pertama berkomentar di sini